Organ yang bertanggung jawab dalam upaya eksresi sisa metabolisme di

Berikut ini adalah pertanyaan dari Kara6536 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Organ yang bertanggung jawab dalam upaya eksresi sisa metabolisme di dalam darah ialah !

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Organ pertama yang bertugas melakukan sistem ekskresi adalah ginjal. Organ ini berada di di kedua sisi tulang belakang, tepatnya di rongga perut bagian belakang. Ginjal memiliki bentuk menyerupai kacang merah dan berwarna merah kecokelatan. Manusia memiliki sepasang ginjal yang berada di sisi kanan dan kiri tubuh.

Penjelasan:

Jawaban tercerdas saja sudah cukup :)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kerasaktiop dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 11 Jul 22