Pak Ahmad adalah seorang Guru. Ia memiliki ketertarikan menanam tanaman

Berikut ini adalah pertanyaan dari yuliasnasari91 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pak Ahmad adalah seorang Guru. Ia memiliki ketertarikan menanam tanaman cabai di pekarangrumahnya dengan memanfaatkan bibit cabainya dari toko online yang ada. Singkat waktu, tanaman
cabai yang dimiliki Pak Ahmad ini memiliki karakter buah yang berbeda-beda ada yang buahnya
besar dan tidak pedas, ada juga yang buahnya kecil tapi rasanya pedas. Pada kondisi tersebut Pak
Ahmad memiliki keinginan untuk memiliki tanaman cabai dengan karakteristik kecil dan rasanya
pedas namun terbatas sama ilmu/pengetahuan tentang ini.
Berdasarkan permasalahan tersebut, Jika Saudara dalam posisi Pak Ahmad, setelah mempelajari
tentang pemuliaan tanaman, rancanglah sebuah solusi permasalahan tentang pemuliaan tanaman
cabai dengan kombinasi ilmu pemuliaan tanaman dan bioteknologi dengan benar! Bantu jawab yah kak. Terimakasih.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Seperti ilustrasi diatas Jika, misalkan saya dalam posisi Pak Ahmad saya akan menggunakan solusi yaitu : melakukan penyerbukan silang dimana tanaman cabai yang pedas disilangkan dengan tanaman cabai yang kecil saat penyerbukan tanaman akan menghasilkan buah tergantung penyilangan yang dilakukan. jika hasil buah yang disilangkan tidak sesuai keinginan maka kita bisa mencobanya dengan buah cabai yang lain hingga berhasil.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Arishanti268 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Mar 23