Berikut ini adalah pertanyaan dari dinakhansa0 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
13. Air yang dimasukkan ke dalam botol maka bentuknya akan seperti botol. Demikian juga saat dimasukkan ke dalam gelas, maka bentuknya juga akan menjadi seperti gelas. Hal ini disebabkan oleh... A. Partikel penyusunnya sangat rapi B. partikel penyusunnya agak berdekatan satu sama lain C. Partikel lebih bebas bergerak karena ikatan antar partikel kuat D. partikel penyusunnya agak berjauhan dan ikatan partikelnya lemah sehingga bebas bergerak
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C. Partikel lebih bebas bergerak karena ikatan antar partikel kuat
Penjelasan:
hal ini terjadi karena partikel dari air lebih bebas dalam bergerak dan juga menempati ruang yang ditempatinya sehingga lebih cenderung memiliki sifat yang mengikuti wadahnya karena air juga memiliki sifat cair
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlfiAp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 06 Mar 23