apa yang membedakan ikan sidat dengan belut​

Berikut ini adalah pertanyaan dari sayabarewen pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang membedakan ikan sidat dengan belut


Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Belut memiliki tubuh memanjang dengan mata kecil, terdapat lapisan lendir di sekujur tubuhnya serta tidak bersirip dan bersisik seperti sidat. Sirip sidat terletak di dekat kepala yang dianggap telinga bagi sebagian orang. Sidat memiliki sisik yang unik karena berbentuk menyerupai anyaman pada bilik bambu.

Penjelasan:

maaf kalo salah dan kurang jelas.,semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dewisrinawangsih1983 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 01 Feb 23