apabila susunan angka 2,0,1,6 2,0,1,6,2,0,1,6....dilanjutkan maka angka yang menempati urutan

Berikut ini adalah pertanyaan dari andikmulyono pada mata pelajaran Matematika untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

apabila susunan angka 2,0,1,6 2,0,1,6,2,0,1,6....dilanjutkan maka angka yang menempati urutan ke 2016 adalah?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Materi: Matematika

Kelas: Olimpiade

Bab: Teori Bilangan

Tingkat Kesulitan: Mudah

Pembahasan:

Perhatikan bahwa 2,0,1,6,2,0,1,6,... akan berulang setiap 4 angka.

Maka, cukup kita bagi dengan 4 saja dan lihat sisa pembagiannya.

Urutan ke-2016, berarti \frac{2016}{4} = 504, sisa pembagiannya adalah 0 (habis dibagi). Maka angka nya menempati pola ke-0, yaitu angka 6.

Contoh:

Urutan ke-9 dari barisan tersebut adalah ...

Tinggal bagi saja, \frac{9}{4} = 2..., sisa pembagian 1. Maka urutan ke-9 dari barisan tersebut sama dengan pola/urutan ke-1 yaitu angka 2

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ErikCatosLawijaya dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jun 23