Berikut ini adalah pertanyaan dari komangdivyaa pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Tumbuhan paku yang dimanfaatkan sebagai obat adalah sebagai berikut:
Selaginella plana (paku rane) sebagai obat untuk menyembuhkan luka
Lycopodium clavatum sebagai obat luka memar
Drynaria sparsisora sebagai obat diare
Tumbuhan Spermatophyta yang dimanfaatkan sebagai obat adalah sebagai berikut:
Orthosiphon aristatus (kumis kucing) sebagai obat diuretik (memperlancar saluran kemih)
Gynura divaricata (daun dewa) sebagai obat pereda rasa nyeri dan anti radang
Morinda citrifolia (mengkudu)
Foeniculum vulgare (adas)undefined
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh salwa810 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 20 Apr 22