Hubungan antara gen kromosom dan molekul dna adalah .....

Berikut ini adalah pertanyaan dari fatimahwd5793 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hubungan antara gen kromosom dan molekul dna adalah .....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Gen-gen terletak di dalam kromosom dan urutan basa N dalam molekul DNA menentukan macam gen

Penjelasan:

DNA merupakan sejenis asam nukleat yang tergolong biomolekul utama penyusun berat kering setiap organisme. Di dalam sel, DNA umumnya terletak di dalam inti sel.

Kromosom adalah suatu struktur makromolekul yang berisi DNA di mana informasi genetik dalam sel disimpan. Kromosom terdiri atas dua bagian, yaitu sentromer / kinetokor yang merupakan pusat kromosom berbentuk bulat dan lengan kromosom yang mengandung kromonema dan gen berjumlah dua buah

semoga membantuu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jull1900 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23