Pada hari Minggu yang cerah, udin dan teman-teman pergi ke

Berikut ini adalah pertanyaan dari cndyniagara pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada hari Minggu yang cerah, udin dan teman-teman pergi ke sungai untuk memancing ikan. Mereka duduk dibebatuan yang ditumbuhi dengan lumut, mereka mendapatkan ikan patin, udang dan ikan kecil, disaat sedang menunggu umpan dimakan ikan, beni melihat ada segerombolan berudu di tepi sungai dan lani juga melihat ada ular yang sedang berenang. Berdasarkan ilustrasi diatas, tentukan rantai makanan yang terjadi pada ekosistem sungai beserta penjelasannya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

  1. Lumut: sebagai produsen utama yang menghasilkan makanan melalui proses fotosintesis.
  2. Ikan kecil: sebagai konsumen primer yang memakan lumut.
  3. Ikan patin: sebagai konsumen sekunder yang memakan ikan kecil.
  4. Udang: sebagai konsumen sekunder yang juga memakan ikan kecil.
  5. Ular: sebagai konsumen tersier yang memakan ikan patin atau udang.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aurigaaristop5its3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jul 23