Mengapa kegiatan manusia bisa menimbulkan masalah bagi lingkungan?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Rizaldi182 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa kegiatan manusia bisa menimbulkan masalah bagi lingkungan?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban & Penjelasan:

Karena beberapa kegiatan manusia banyak malah berdampak buruk bagi lingkungan dan terkadang juga mengeksploitasinya.

Contohnya: Membuka lahan dengan membakar hutan

Pembuangan limbah dapur dan bekas air cucian langsung ke sungai

Penggunaan kendaraan bermotor yang menyebabkan polusi

Pembangunan gedung pencakar langit yang menyebabkan efek rumah kaca, dsb

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh chessecakeu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 01 Jul 22