Berikut ini adalah pertanyaan dari nathasyaimanuela pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Setelah renang beberapa jam Simon kedinginan, untuk menstabilkan suhu tubuhnya yang harus dilakukan simon adalah ....a. segera keluar dari kolam dan beristirahat
b. segera keluar dari kolam mengeringkan tubuhnya dan munum susu hangat
c. tetap berada di kolam dengan mengurangi gerakan-gerakan
d. segera keluar dari kolam dan mengguyur seluruh tubuhnya dengan air bersih
b. segera keluar dari kolam mengeringkan tubuhnya dan munum susu hangat
c. tetap berada di kolam dengan mengurangi gerakan-gerakan
d. segera keluar dari kolam dan mengguyur seluruh tubuhnya dengan air bersih
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
B. segera keluar dari kolam mengeringkan tubuhnya dan munum susu hangat
Penjelasan:
Berenang yang dilakukan di air lama-kelamaan memang memberikan dampak negatif misalnya kedinginan atau sulit menjadi keriput hal yang dapat dilakukan yang pertama yaitu keluar dari kolam dan mengeringkan badan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RianPedia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 14 Jun 23