bagaimana produksi bahan pangan yang menggunakan pupuk nitrogen dapat berdampak

Berikut ini adalah pertanyaan dari dinioktaviani533 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

bagaimana produksi bahan pangan yang menggunakan pupuk nitrogen dapat berdampak pada perubahan iklim?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pupuk kimia melepaskan gas rumah kaca

Penjelasan:

Sebagian nitrogen dari pupuk dipecah oleh mikroorganisme ataupun mengalir bersama air. Nitrogen kemudian berikatan dengan oksigen dan membentuk gas dinitrogen oksida (N2O). Nitrogen dioksida adalah gas rumah kaca yang memicu terjadinya peningkatan suhu bumi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh fitrihana774 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Jun 23