Hormon tiroksin adalah hormon yang dihasilkan kelenjar tiroid, sedangkan hormon

Berikut ini adalah pertanyaan dari ARONIMUS777 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hormon tiroksin adalah hormon yang dihasilkan kelenjar tiroid, sedangkan hormon steroid adalah jenis hormon yang dihasilkan salah satunya oleh ovarium dan testis. Ciri khas dari mekanisme kerja hormon tiroksin dan hormon steroid adalah ...A. Kedua hormon tersebut diregulasi oleh lengkung umpan balik

B. sel target bereaksi lebih cepat terhadap kedua jenis hormon tersebut dibandingkan terhadap regulator lokal

C. Kedua hormon tersebut berikatan dengan reseptor spesifik pada membran sel

D. Protein reseptor kedua hormon tersebut berada di sitoplasma

E. Kedua hormon tersebut mempengaruhi metabolisme tubuh​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Protein reseptor kedua hormon tersebut berada di sitoplasma

Penjelasan:

hormon-hormon yang bersifat hidrofobik memiliki reseptor yang berada di dalam sel, bukan berada di membran sel. Dengan demikian, ciri khas mekanisme kerja hormon tiroid dan steroid yaitu protein reseptor berada di dalam sel.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arhihutahaean5 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Aug 23