salah satu upaya untuk menjaga organ pernapasan adalah rutin menarik

Berikut ini adalah pertanyaan dari ediaja3344 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu upaya untuk menjaga organ pernapasan adalah rutin menarik nafas dalam-dalam,Bagaimana proses tersebut dapat menjaga organ pernapasan!no copy

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Saat mengambil napas dalam-dalam, maka hal ini akan memasukkan oksigen sebanyak-banyaknya dalam tubuh. Semakin banyak oksigen yang masuk ke dalam tubuh, maka kebutuhan jaringan dan organ akan oksigen semakin tercukupi.

langkah - langkah menjaga organ pernafasan :

1. Rutin berolahraga

2. Mengkonsumsi makanan bergizi

3. Minum banyak air putih

4. Rajin mencuci tangan

5. Tidak merokok

6. Menghindari paparan polusi

Semoga jawabannya membantu ya kak (:

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh imroatussholekha4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 15 May 23