mengapa metode penelitian diperlukan dalam mila​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nnwt pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa metode penelitian diperlukan dalam mila​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Dikarenakan, dalam MIPA sendiri, tidak hanya dibutuhkan sekedar teori, tetapi berupa hal yang mendukung dasar adanya teori tersebut, sehingga penelitian perlu dilakukan untuk mendapatkan experience dari teori yang diajukan.

Penjelasan:

MIPA berkaitan dengan matematika dan alam sekitar, oleh karena itu sifat penelitian nya mudah, dikarenakan berada di alam sekitar, lebih tepatnya berada di sekitar kita, tetapi penelitian pun membutuhkan laporan serta hal-hal yang memiliki kaitan dengan teori-teori alam.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh 3boysysj104 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 07 Apr 23