Berikut ini adalah pertanyaan dari Crausher pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Apa yang dimaksud interaksi dalam ekosistem
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Kelas: X
Mata pelajaran: Biologi
Materi: Ekosistem
Kata kunci: Interaksi dalam Ekosistem
Saya akan mencoba menjawab dengan dua jawaban:
Jawaban Pendek:
Interaksi dalam ekosistem adalah interaksi antara mahkluk hidup dengan makhluk hidup lain dan dengan lingkungannya.
Jawaban panjang:
Makhluk hidup dalam suatu ekosistem tidak bisa hidup sendirian. Namun pasti membutuhkan dan berinteraksi dengan makhluk hidupnlain maupun dengan lingkungannya. Interaksi ini dapat berupa misalnya, rantai makanan maupun kegiatan reproduksi.
Dalam rantai makanan, makhluk hidup berinteraksi dengan ekosistem untuk mendapatkan makananya. Beberapa makhluk hidup bersifat autotroph, artinya bisa menghasilkan makanan sendiri, seperti tanaman dan alga. Namun demikian sebenarnya makhluk hidup ini tetap berinteraksi dengan ekosistem, dalam hal ini mengambil unsur hara, air dan karbon dioksida untuk dirubah menjadi karbohidrat dan oksidgen dalam fotosssintesis.
Makhluk hidup yang lain seperti hewan bersifat heterotroph, artinya harus mengambil makanan dari makhluk hidup lain. Hewan herbivora akan langsung memakan tumbuhan untuk mendapatlan sunber energi. Sementara hewan karnivora akan mendapatkan makanannya dari hewan herbivora. Interaksi ini membentuk rantai makanan.
Contoh interaksi lain antara makhluk hidup dengan ekosistemnya adalah reproduksi. Makhluk hidup umumnya memerlukan makhluk hidup lain untuk melakukan reproduksi. Ini adalah salah satu bentuk dari interaksi dengan ekosistem.
Beberapa makhluk hidup seperti tanaman berbunga memiliki organ reproduksi jantan dan betina, sehingga bisa melakukan reproduksi tanpa perkawinan dengan organisme lain. Namun tetap saja organisme ini melakukan interaksi dengan ekosistemnya. Tumbuhan ini tetap memerlukan faktor alam seperti angin dan air, atau hewan pembantu penyerbukan seperti lebah, untuk membawa serbuk sari ke dasar bunga.
Mata pelajaran: Biologi
Materi: Ekosistem
Kata kunci: Interaksi dalam Ekosistem
Saya akan mencoba menjawab dengan dua jawaban:
Jawaban Pendek:
Interaksi dalam ekosistem adalah interaksi antara mahkluk hidup dengan makhluk hidup lain dan dengan lingkungannya.
Jawaban panjang:
Makhluk hidup dalam suatu ekosistem tidak bisa hidup sendirian. Namun pasti membutuhkan dan berinteraksi dengan makhluk hidupnlain maupun dengan lingkungannya. Interaksi ini dapat berupa misalnya, rantai makanan maupun kegiatan reproduksi.
Dalam rantai makanan, makhluk hidup berinteraksi dengan ekosistem untuk mendapatkan makananya. Beberapa makhluk hidup bersifat autotroph, artinya bisa menghasilkan makanan sendiri, seperti tanaman dan alga. Namun demikian sebenarnya makhluk hidup ini tetap berinteraksi dengan ekosistem, dalam hal ini mengambil unsur hara, air dan karbon dioksida untuk dirubah menjadi karbohidrat dan oksidgen dalam fotosssintesis.
Makhluk hidup yang lain seperti hewan bersifat heterotroph, artinya harus mengambil makanan dari makhluk hidup lain. Hewan herbivora akan langsung memakan tumbuhan untuk mendapatlan sunber energi. Sementara hewan karnivora akan mendapatkan makanannya dari hewan herbivora. Interaksi ini membentuk rantai makanan.
Contoh interaksi lain antara makhluk hidup dengan ekosistemnya adalah reproduksi. Makhluk hidup umumnya memerlukan makhluk hidup lain untuk melakukan reproduksi. Ini adalah salah satu bentuk dari interaksi dengan ekosistem.
Beberapa makhluk hidup seperti tanaman berbunga memiliki organ reproduksi jantan dan betina, sehingga bisa melakukan reproduksi tanpa perkawinan dengan organisme lain. Namun tetap saja organisme ini melakukan interaksi dengan ekosistemnya. Tumbuhan ini tetap memerlukan faktor alam seperti angin dan air, atau hewan pembantu penyerbukan seperti lebah, untuk membawa serbuk sari ke dasar bunga.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh diahviolin dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 01 Dec 15