7. Perhatikan teks informasi berikut! Air dapat berwujud padat, cair

Berikut ini adalah pertanyaan dari mifrasafia pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

7. Perhatikan teks informasi berikut! Air dapat berwujud padat, cair atau gas pada kondisi tertentu. Perubahan wujud air sangat dipengaruhi oleh perubahan suhu dan atau perubahan tekanan. Pada tekanan 1 atm air membeku pada suhu 1 °C dan akan menguap pada suhu 100 °C. Berikut ini adalah data hasil percobaan yang dituangkan dalam bentuk grafik pemanasan sebongkah es sebanyak 100 gram pada tekanan normal 1 atm sampai pada suhu tertentu. t (°C) 40 A PERUBAHAN WUJUD DAN KENAIKAN SUHU Å B Q (J) Jika kalor lebur es 336.000 J/kg dan kalor jenis air 4.200 J/kg°C, banyaknya kalor yang diperlukan selama proses A-C adalah .... A. 16.800 J B. 16,600 J C. 33.600 J D. 50.400 Jpakai cara nya ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Q = m x (ΔT x c)

Pada proses A-B, es mencair menjadi air pada suhu 0°C. Sehingga banyaknya kalor A-B adalah:

QAB = m x (ΔT x c)

        = 0,1 x (0 - (-20)) x 336.000

        = 6.720 J

Pada proses B-C, air yang sudah cair dipanaskan dari suhu 0°C hingga 40°C. Sehingga banyaknya kalor B-C adalah:

QBC = m x (ΔT x c)

        = 0,1 x (40 - 0) x 4.200

        = 1.680 J

Maka, banyaknya kalor yang diperlukan proses A-C adalah:

QAC = QAB + QBC

        = 6.720 + 1.680

        = 8.400 J

Jadi, banyaknya kalor yang diperlukan selama proses A-C adalah 8.400 Joule.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anjellinzahra10 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 Jul 23