zat aditif yang ditambahkan pada makanan untuk memberikan rasa manis

Berikut ini adalah pertanyaan dari septriasamentoe pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

zat aditif yang ditambahkan pada makanan untuk memberikan rasa manis dan memberi warna merah adalah...​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pewarna merah alami adalah tomat dan cabe merah

Pewarna merah sintetis adalah

amarant, karmoisin, poncean 4R, eritrosin dan allura red

Pembahasan

ZAT PEWARNA

Zat aditif adalah zat yang biasa ditambahkan ke dalam makanan atau minuman dengan tujuan untuk memberi penampilan yang lebih menarik, untuk mengawetkan, menambah rasa dan aroma atau untuk mempermudah proses pembuatan makanan atau minuman.

Berdasarkan asal zat aditif, ada dua jenis, yaitu

1. Zat aditif alami.

Zat aditif yang berasal dari alam

2. Zat aditif sintetis

Zat aditif yang berasal dari buatan manusia.

Ada berbagai jenis zat aditif. Salah satunya adalah zat pewarna.

Zat pewarna bertujuan memberi warna pada makanan atau minuman. Zat pewarna alami biasanya lebih menarik daripada pewarna sintetis. Karena warnanya tidak terlalu mencolok dibandingkan dengan pewarna sintetis. Keuntungan pewarna sintetis adalah warnanya lebih stabil dan cemerlang.

Pewarna alami

Banyak sekali pewarna alami, beberapa pewarna alami

1. Daun pandan

Memberi warna hijau dan aroma yang enak.

2. Daun suji

Memberi warna hijau

3. Kunyit

Memberi warna kuning sekaligus bisa menghilangkan bau amis pada ikan.

4. Gula merah

Memberi warna coklat dan rasa manis

5. Kluwek

Memberi warna hitam dan aroma khas yang enak.

6. Cabe merah

Memberi warna merah dan rasa pedas.

7. Tomat merah

Memberi warna merah dan rasa asam yang menyegarkan.

8. Kembang Teleng

Memberi warna biru

9. Arang

Memberi warna hitam

10. Tinta Cumi

Memberi warna hitam dan aroma khas

11. Wortel

Memberi warna jingga

Pewarna sintetis

Pewarna sintetis penggunaannya harus sesuai dengan ijin departemen kesehatan RI.

Beberapa pewarna sintetis

1. Pemberi warna merah

Amarant, karmoisin, poncean 4R, eritrosin dan allura red

2. Pemberi warna hijau

Hijau FCF dan hijau S

3. Warna kuning

Tartrazine, Kuning FCF, kuning quinoline

4. Warna Coklat

Coklat HT, Coklat FK

Dit:

Zat aditif untuk menambahkan warna merah?

Penjelasan:

maaf kalau salah:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zidanemuhammadazka1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 13 Mar 23