Berikut ini adalah pertanyaan dari kumamah568 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
1. Suatu hari, Danu menemukan sebongkah logam tak beraturan, dan ia penasaran ingin mengetahui volume bongkahan logam tersebut. Ia kemudian memasukkan bongkahan logam tersebut ke dalam gelas ukur yang sebelumnya telah diisi air. Ternyata, terjadi perubahan ketinggian permukaan air di dalam gelas ukur seperti ditunjukkan gambar di samping. Volume logam tersebut adalah .... ml nggunakan termometer celcius
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Volume air 1 = 60 ml
Volume air 2 = 85 ml
Misalkan volume logam = x
x + 60 = 85
x = 85 - 60
x = 25
Jadi, volume logam tersebut adalah 25 ml
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AlfiAp dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 06 Mar 23