Ramadhan mengamati bermacam-macam termometer dengan bahan zat cair di laboratorium

Berikut ini adalah pertanyaan dari khadijanamira785 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Ramadhan mengamati bermacam-macam termometer dengan bahan zat cair di laboratorium sekolahnya. Langkah Ramadhan yang benar dalam mengidentifikasi bermacam termometer dengan bahan zat cair adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Termometer zat cair adalah termometer yang mengukur suhu berdasarkan pemuaian zat cair di dalamnya.

Pembahasan

Termometer sering kita gunakan ketika ingin mengukur suhu badan. Termometer adalah alat yang dapat kita gunakan untuk mengukur suhu suatu benda, dan menyatakannya dalam suatu skala tertentu, seperti skala Celsius. Terdapat dua jenis termometer yang sering digunakan yaitu termometer zat cair dan termometer bimetal.

Termometer zat cair adalah termometer yang mengukur suhu berdasarkan pemuaian zat cair di dalamnya. Zat cair yang sering digunakan untuk mengisi termometer adalah air raksa atau alkohol jenis tertentu. Berikut ini adalah beberapa termometer yang menggunakan zat cair:

  • Termometer laboratorium
  • Termometer suhu badan

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang menentukan Jelaskan tentang termometer zat cair dan termometer bimetal yomemimo.com/tugas/76183

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ionkovalen dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 07 Mar 23