peristiwa dalam kehidupan sehari hari yang berhubungan dengan konsep tekanan

Berikut ini adalah pertanyaan dari santiiuser87 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Peristiwa dalam kehidupan sehari hari yang berhubungan dengan konsep tekanan zat pada makhluk hidup​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Sobat pintar, ketika kamu mendorong uang logam di atas plastisin, berarti kamu telah memberikan gaya pada uang logam.

Besarnya tekanan yang dihasilkan uang logam pada plastisin tergantung pada besarnya dorongan (gaya) yang kamu berikan dan luas permukaan pijakan atau luas bidang tekannya. Konsep tekanan sama dengan penyebaran gaya pada luas suatu permukaan. Sehingga, apabila gaya yang diberikan pada suatu benda (F) semakin besar, maka tekanan yang dihasilkan akan semakin besar.

Sebaliknya, semakin luas permukaan suatu benda, tekanan yang dihasilkan semakin kecil. Secara matematis,

Penjelasan:

SEMOGA MEMBANTU SAHABAT!JADIKAN JAWABAN TERCERDAS

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MuhammadAfrizal633 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 23 May 22