akumulasi mutasi dna mitokondria mempunyai kontribusi pada a.ATP menurunb.Radikal bebas

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiosuryagung27p07q5r pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Akumulasi mutasi dna mitokondria mempunyai kontribusi padaa.ATP menurun
b.Radikal bebas naik
c.penyakit menurun
d.Percepatan aging proses
e.Hambatan transfer elektron​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Akumulasi Mutasi DNA mitokondria mempunyai kontribusi ATP menurun. Mitokondria berfungsi dalam pembentukan ATP.

Jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Mutasi adalah perubahan dalam urutan asam nukleat genom suatu organisme atau DNA ekstrakromosom.  Mutasi dihasilkan dari kesalahan selama replikasi DNA, mitosis, atau meiosis atau jenis kerusakan lain pada DNA.

Mutasi pada DNA mitokondria dapat menyebabkan kelainan yang terjadi pada manusia. Sebagian besar produk yang dihasilkan oleh gen mitokondria membantu merakit kompleks protein dari rantai transpor elektron dan ATP sintase. Cacat pada satu atau lebih protein mengurangi jumlah ATP yang diproduksi oleh sel-sel di mana hampir semua jaringan sangat bergantung pada ATP.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang fungsi dari organel sel mitokondria yomemimo.com/tugas/1256692

#BelajarBersamaBrainly #SPJ

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikarikayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 30 Dec 22