mengapa ikan,sapi,katak,ayam,dan ular diletakan pada filum yang sama, tetapi tingkatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari afifislami09 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

mengapa ikan,sapi,katak,ayam,dan ular diletakan pada filum yang sama, tetapi tingkatan spesies tidak sama? coba jelaskan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Karena ikan, sapi, katak, ayam, dan ular memiliki ciri umum yang sama mereka merupakan hewan bertulang belakang sehingga dapat digolongkan ke dalam filum yang sama. Meskipun ciri umum mereka sama tetapi mereka memiliki ciri spesifik yang berbeda sehingga tidak dapat digolongkan kedalam spesies yang sama

tuh broo

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh novaljundika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Dec 22