 Bagaimana peran teknologi dapat dimanfaatkan dalam pengembangan dan pembelajaran anak

Berikut ini adalah pertanyaan dari asepromadhon11 pada mata pelajaran Sosiologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

 Bagaimana peran teknologi dapat dimanfaatkan dalam pengembangan dan pembelajaran anak sekolah dasar di wilayah perkotaan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Teknologi informasi sebagai alat, TIK dipakai sebagai alat bantu bagi pengajar atau siswa untuk membantu pembelajaran, misalnya dalam mengelola kata, mengelola angka, membuat unsur grafis, membuat database, membuat program administratif untuk siswa, guru dan staf, data kepegawaian, keuangan dan sebagainya.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nadinrevalina22 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 May 23