Berikut ini adalah pertanyaan dari dwihandayani0312 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Gambar C menggambarkan peristiwa sel terdapat pada larutan hipertonik. Larutan hipertonik adalah larutan yang memiliki konsentrasi zat lebih tinggi dibandingkan dengan cairan dalam sel.
Pada kondisi seperti ini, cairan akan berpindah dari sel ke larutan sekitarnya untuk mencoba menyeimbangkan konsentrasi zat. Karena cairan yang berlebihan pada sel, membuat tekanan turgor dalam sel meningkat, sehingga sel akan mengkerut.
Jadi, jawaban yang benar adalah C. sel terdapat pada larutan hipertonik sehingga membuat sel menjadi mengkerut.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh patrasabang97 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 07 May 23