contoh bentuk sesat pikir (logical fallacy)! Bagaimana agar terhindar dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari marufdimas8 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh bentuk sesat pikir (logical fallacy)! Bagaimana agar terhindar dari logical fallacy!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

contoh bentuk sesat pikir (logical fallacy) ! :

Contoh, seseorang menganggap kalau kuliah itu sia-sia kalau ujung-ujungnya bakal jadi pengangguran

bagaimana agar terhindar dari logical fallacy ! :

1. Mempelajari jenis-jenis logical fallacy agar bisa terlepas darinya.

2. Membuat poin atau catatan sebelum menyampaikan argumen untuk melihat apakah argumen yang disampaikan sudah runtut

maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh afifahfakhirah123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 01 Sep 23