Berikut ini adalah pertanyaan dari arkode25 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Izin menjawab kak
jadi ini adalah fase Menstruasi yang dimana banyak sekali beberapa hormon yang telah dipicu oleh Hipofisis saat bekerjanya.
menurut soal tersebut maka dapat disimpulkan jawabanya adalah D.Hormon progesteron meningkat saat menjelang proses menstruasi.
Penjelasan:
Pada saat proses menjelang menstruasi suatu Corpus lutteumyang terbuat darifolicle ovum (di uterine fundus) dan terkena suatu hormon Luteinizin hormon menguning dan akan mengeluarkab suatu hormonprogesteron . euatu hormon ini nantinya berfungsi untuk mempertebal dinding endometrium pada Uterus hal ini berfungsi untuk mempersiapkan kehamilan jika ada kegiatanSeksual.
Lha, diakarenakan suatu kegiatan seksual ini tidak ada , suatu Hormon Progesteron akan melemah dan nantinya akan meluruhkan suatu dinding endometrium yang dise it juga sebagai faseMenstruasi.
Jadi jawaban yang paling benar adalah D
semoga membantu : )
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh lutfiproteam dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 12 Aug 23