1 teknologi yang di gunakan untuk menggolongkan informasi termasuk mendapatkan,

Berikut ini adalah pertanyaan dari nanangandriawan58 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1 teknologi yang di gunakan untuk menggolongkan informasi termasuk mendapatkan, menyimpan,dan menyampaikan atau menyebarkannya adalah merupakan pengertian dari...a.teknologi informasi
b.teknologi komunikasi
c.komunikasih
d.teknologi informasi dan komunikasi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Jawaban yang tepat adalah (d) teknologi informasi dan komunikasi.

Penjelasan:

Teknologi informasi adalah teknologi yang digunakan untuk mengolah, menyimpan, dan mengakses informasi, sedangkan teknologi komunikasi adalah teknologi yang digunakan untuk menyampaikan atau menyebarkan informasi. Jika kedua teknologi ini digunakan bersama-sama, maka disebut sebagai teknologi informasi dan komunikasi (TIK). TIK memainkan peran penting dalam mempermudah akses terhadap informasi dan memudahkan komunikasi antar individu maupun antar organisasi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DEFRAN04 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Mar 23