apa yang terjadi jika blackhole bertabrakan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari HerpBernapas pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang terjadi jika blackhole bertabrakan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ilmuwan menemukan gelombang cahaya yang mungkin disebabkan oleh dua supermassive black hole atau lubang hitam supermasif yang bertabrakan, terlihat untuk pertama kalinya, menurut astronom. Temuan ini menciptakan babak baru di astrofisika karena penggabungan dua lubang hitam tidak diharapkan menghasilkan gelombang cahaya.

Dikutip dari situs Metro, Senin, 29 Juni 2020, gravitasi di lubang hitam sangat minim, sehingga teorinya seharusnya tidak ada cahaya yang dihasilkan. Fenomena ini ditemukan oleh Laser Interferometer Gravatorational-wave Observatory (LIGO), Eropa pada Mei 2019.

Penjelasan:

maaf kalo salaj

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhsininsdm dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21