Berikut ini adalah pertanyaan dari ajsusshkaauahhssh pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Pada suatu ekosistem ciri biotik dipengaruhi oleh ciri-ciri abiotik, misalnya bernapas dipengaruhi oleh oksigen atau proses fotosintesis dipengaruhi oleh cahaya matahari.
- Jika ekosistem buatan di bandingkan dengan ekosistem alami, organisme yang memiliki jenis yang lebih banyak adalah ekosistem alami. Karena ekosistem alami sifatnya tidak terbatas dan tidak bisa dikendalikan oleh manusia.
- Tidak setuju, keanekaragaman organisme dalam suatu ekosistem disebut dengan keanekaragaman komunitas. Sedangkan keanekaragaman ekosistem merupakan kumpulan dari beberapa banyak ekosistem.
Pembahasan
Dalam ekosistem terdapat dua komponen yaitu:
- Komponen biotik (komponen hidup), misalnya hewan, tumbuhan, manusia, dan semua makhluk yang hidup.
- Komponen abiotik (komponen tak hidup), misalnya tanah, udara, air, cahaya matahari, suhu, dan kelembapan.
Ekosistem alami terbentuk oleh alam misalnya ekosistem air tawar, ekosistem darat, ekosistem air laut, dan lain-lain.
Ekosistem buatan terbentuk adanya campur tangan manusia. Misalnya kebun binatang, suaka margasatwa, taman nasional, dan taman safari.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang ekosistem alami dan buatan yomemimo.com/tugas/420881
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikarikayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 21 Oct 22