Jelaskan istilah berikut :- origo- inersio- belli- tendon- ligamen​

Berikut ini adalah pertanyaan dari Jongseongie pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan istilah berikut :
- origo
- inersio
- belli
- tendon
- ligamen​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Origo Yaitu bagian ujung otot yang melekat pada tulang dengan pergerakan yang tetap/stabil pada saat kontraksi

2. Inersio merupakan tendon yang melekat pada tulang yang bergerak ketika otot berkontraksi.

3. Belli merupakan pusat otot yg mempunyai kontraktibilitas dan elastisitas yg tinggi

4. Tendon tempat ujung otot yang melekat pada tulang.

5. Ligamen merupakan jaringan ikat sendi yang memungkinkan tulang dapat bergerak namun tulang-tulangnya tidak lepas satu sama lain.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh coroo123 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 24 Jul 21