apa tanaman aglonema tetap bisa melakukan fotosintesis sedangkan warna daunnya

Berikut ini adalah pertanyaan dari PHOENIX6657 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

apa tanaman aglonema tetap bisa melakukan fotosintesis sedangkan warna daunnya merah?apa tanaman aglonema tetap bisa melakukan fotosintesis sedangkan warna daunnya merah?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Tentu saja, Aglonema tetap dapat berfotosintesis karena memiliki klorofil.

Penjelasan:

Aglonema memiliki klorofil hanya saja zat daun berwarna merah lebih banyak daripada zat daun warna hijau sehingga daunnya berwarna merah.

Habitat asli tanaman ini adalah di bawah hutan hujan tropis, tumbuh baik pada areal dengan intensitas penyinaran rendah dan kelembaban tinggi. 

maaf kalau salah

semoga membantuu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AltairaSoohaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Jul 21