apa yang dimaksud dengan galaxy dan apa yang dimaksud dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari zadrak2429 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang dimaksud dengan galaxy dan apa yang dimaksud dengan Bima sakti atau milky way​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Galaksi adalah sekelompok bintang yang membentuk suatu sistem. Galaksi terdiri lebih dari satu benda angkasa yang berukuran besar dan dikelilingi oleh benda-benda angkasa lainya. Dalam ilmu astronomi, galaksi adalah suatu sistem yang terdiri dari bintang, debu, dan gas yang luas.

Bima Sakti merupakan galaksi yang berisi sistem tata surya kita. JIka dilihat dari Bumi galaksi Bima Sakti terlihat seperti pita kabut yang terang dan dapat dilihat oleh mata telanjang.

Penjelasan: semoga membantu :v

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizkajunari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Jul 21