Suatu organ berfungsi menyaring darah dari zat zat yang tidak

Berikut ini adalah pertanyaan dari MhanRahman9992 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Suatu organ berfungsi menyaring darah dari zat zat yang tidak diperlukan oleh tubuh. jaringn yang menyusun organ yang dimaksud ?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Biology - 8 SMP

Sistem Eksresi - Organ Ekskresi -

Ada 4 organ ekskresi :

1. Ginjal , menghasilkan urine

2. Hati , menghasilkan cairan empedu

3. Kulit , menghasilkan keringat

4. Paru paru , menghasilkan Karbon dioksida dan uap air .

- sesuai dg pertanyaan , saya akan menjelaskan pada bagian ginjal saja [ secara mendetail ] -

1 . Ginjal

   - organ yang berfungsi menyaring darah

   - Terdapat 3 bagian , Epidermis , Pelvis , dan Medula

   - Terdapat 3 Proses penyaringan urine

       1. Filtrasi : pada glomerulus : menghasilkan urine primer

       2. Reabsorsi : pada Tubulus Kontortus Proksimal  : Menghasilkan urine                                        sekuder

       3. Augmentasi : pada Tubulus Kontortus Distal : Menghasilkan Urine                                               Sesungguhnya

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arudi1718 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Jul 21