Berikut ini adalah pertanyaan dari azka91351 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
ada, yaitu biogas dari kotoran hewan peternakan
PEMBAHASAN
energi alternatif merupakan energi pengganti energi yg jumlahnya semakin lama semakin sedikit. energi alternatif juga dapat diperoleh dari peternakan, yakni energi BIOGAS yg berasalkan dari kotoran2 hewan di peternakan. kotoran2 tersebut mengandung Metana (CH4) yg bisa menyulut kobaran api, maka tak heran jika kotoran2 tersebut digunakan sebagai energi alternatif kendaraan bermotor.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RadhaJayantiKapadia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 05 Sep 22