Berikut ini adalah pertanyaan dari rahmadantishabr1725 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Suatu perkebunan membutuhkan tanaman yang memiliki kemampuan atau daya tahan terhadap serangan hama dan penyakit. Teknik bioteknologi yang dapat dilakukan untuk memenuhi kebutuhan tersebut adalah dengan membuat ?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Transgenik
Penjelasan:
Transgenik adlh penyisipan gen target ke tubuh inang. Contoh tanaman anti hama dilakukan dgn memindahkan DNA bakteri Balcillus thuringiensis. Scr alami bakteri tersebut dpt membunuh serangga krn zat antihama yg di hasilkannya
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh morohakun43 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 04 Jul 21