Berikut ini adalah pertanyaan dari rudirudiirawan86 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Hai rudi!!!
kamu mau tau? brapa kekuatan gigitan ikan aligator? tapi aku ambil satu contoh aja ya,karena banyak nya jenis ikan aligator yg ada,maka kita ambil contoh (Ikan Aligator Piranha)
Penasaran brapa kuatnya gigitan piranha?
yuk kita cari tau....
Penjelasan:
Katanya gigitan Piranha Lebih Hebat dari T-Rex dan Megalodon,emang iya?
Tau ga? jawara gigitan terkuat di dunia binatang itu bukanlah hiu, barakuda, singa, ataupun buaya, melainkan piranha!!! what?
Gigi piranha ternyata memang dirancang untuk mengigit sejak jutaan tahun lalu.
Jejak kekuatan gigitan piranha itu terbongkar lewat riset tim peneliti University of Washington di Amerika Serikat.
Mereka menemukan bahwa Megapiranha paranensis, kerabat piranha yang telah punah, adalah hewan dengan gigitan paling kuat sejagat. wow serem ya...
(Bayangin deh gigitannya)
Bahkan Tyrannosaurus rex tidak mampu menandingi kekuatan gigitan piranha purba seberat 9 kilogram itu.
Apaaaa!!!
Selain gigitan yang kuat, Megapiranha diketahui memiliki deretan gigi tajam yang mampu menusuk kulit tebal, meretakkan cangkang, serta meremukkan tulang mangsanya. (ihh sereemm:'3)
"Jika perhitungan kami benar, Megapiranha mungkin adalah predator yang mampu menghancurkan tulang hewan apa pun," kata pemimpin penelitian Stephanie Crofts seperti dikutip dari laman University of Washington.
Hasil penelitian Crofts dan rekan-rekannya diterbitkan dalam jurnal Scientific Reports.
Kekuatan gigitan Megapiranha, yang hidup 10 juta tahun lalu, diperkirakan lewat pengukuran gigitan Serrasalmus rhombeus atau piranha hitam, spesies piranha terbesar di bumi saat ini. Seekor piranha hitam berbobot 1,25 kilogram mampu menggigit dengan kekuatan 320 newton atau sekitar 36 kilogram.
wah wah wah gula eh gila sekuat itukah gigitan ikan predator piranha? cukup aligator ini aja kita tau seberapa kuat nya gigitan ikan aligator!!!
semoga bahasan kita bermanfaat ya....
@Navia
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh naviaadriani11 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Sep 22