Berikut ini adalah pertanyaan dari ferdiansyah2152 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
sifilis (Raja singa)
Penjelasan:
sifilis (Raja singa) disebabkan oleh Treponema pallidum. Gejala gejala penyakit sifilis sebagai berikut:
1. timbul luka pada alat kelamin, rektum, lidah, atau bibir tetapi tidak terasa sakit
2. terjadi pembengkakan kelenjar getah bening diseluruh tubuh
3. timbul bercak kemerahan terutama di telapak kaki dan tangan
selama menderita penyakit ini gejala gejala tersebut tidak akan hilang
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sitiari dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 23 Nov 22