Berikut ini adalah pertanyaan dari Harsya8851 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Hormon estrogen
Penjelasan:
Ada empat hormon yang mempengaruhi terjadinya menstruasi.
Berikut penjelasan masing-masing hormon:
1. Luteinizing (LH)
Hormon LH diproduksi oleh kelenjar hipofisis di otak dan berfungsi untuk memicu ovulasi atau pelepasan sel telur dari ovarium.
2. Estrogen
Hormon estrogen diproduksi oleh ovarium dan berfungsi untuk mengendalikan pertumbuhan lapisan rahim pada awal siklus dan mengatur siklus menstruasi selanjutnya.
3. Progesteron
Hormon progesteron diproduksi oleh kelenjar adrenal dan korpus luteum dan berfungsi untuk untuk melancarkan mentruasi dan menjaga otot rahim tetap rileks serta menjaga ketebalan dinding.
4. Perangsang folikel (FSH)
Hormon ini diproduksi di hipotalamus yang berada di otak dan berfungsi untuk merangsang folikel untuk memproduksi hormon estrogen dan progesteron.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh freyrayner dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 03 Aug 22