Kuizs Bentuk dan fungsi tubuh hewan dan tumbuhan​

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurmekasari45 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kuizs Bentuk dan fungsi tubuh hewan dan tumbuhan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Akar. Sebagai Menyerap air dan zat hara,memperkokoh tumbuhan,alat pernapasan,dan tempat cadangan makanan

Fungsi bagian tubuh burung

Paruh: fungsinya untuk makan atau mengambil makanan.

Sayap: fungsinya untuk bergerak (terbang)

Ekor: fungsinya untuk menjaga keseimbangan burung saat terbang.

Kaki: fungsinya untuk berjalan dan hinggap.

Telapak: fungsinya untuk mencengkeram mangsa juga bertengger pada pohon.

Penjelasan:

diatas adalah bentuk dan fungsi tubuh hewan& tumbuhan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Idanu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 18 May 22