apa itu Atmosfer??jelas kan secara rinci​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fayusyifa pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa itu Atmosfer??jelas kan secara rinci​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Assalamualaikum kak, semoga dapat membantu ya:)

Atmosfer adalah lapisan gas dengan ketebalan ribuan kilometer yang terdiri atas beberapa lapisan dan berfungsi melindungi bumi dari radiasi dan pecahan meteor. Ketebalan atmosfer mencapai 1.000 kilometer dari permukaan bumi.

Atmosfer dalah lapisan yang terdapat berbagai partikel gas yang menyelubungi bulatan bumiPenjelasan :Atmosfer terbagi atas beberapa lapisan yaitu1. troposfer2.stratosfer3.mesosfer 4.termosfer. Puncak dari masing-masing lapisan disebut tropopause, stratopause, mesopause, dan termopause. fungsi Atmosfer :1. pelindung bumi dari pancaran sinar radioaktif yang dihasilkan dari radiasi matahari2. menjaga kestabilan suhu, cuaca dan kelembaban udara3. terjadinya berbagai fenomena cuaca.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaxisger dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21