PEMERINTAH KABUPATEN NGAWIDINAS PENDIDIKANKOORDINATOR WILAYAH BIDANG PENDIDIKAN KECAMATAN GERIHPENILAIAN AKHIR

Berikut ini adalah pertanyaan dari ngawiopik pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

PEMERINTAH KABUPATEN NGAWIDINAS PENDIDIKAN
KOORDINATOR WILAYAH BIDANG PENDIDIKAN KECAMATAN GERIH
PENILAIAN AKHIR SEMESTER II TAHUN PELAJARAN 2020/2021
LEMBAR SOAL
Kelas/Semester
Mata Pelajaran
Hari/Tanggal
: Ilmu Pengetahuan Alam
: Kamis, 29 April 2021
: VI/2
: 07.30-09.30 WIB
Waktu
Ilmu Pengetahuan Alam K.D 3.2 dan 4.2
I. Berilah tanda silang (X) huruf a, b, c, atau d pada jawaban yang benar !
1. Perubahan fisik yang tampak pada tubuh manusia dinamakan perubahan ........
a. primer
b. sekunder
c. rohani
d. jasmani
2. Organ reproduksi manusia mengalami proses pematangan pada masa ......
a. adolesen
b. remaja
c. pubertas
d. dewasa
3. Fase masa kanak-kanak berlangsung pada usia
a. 0-4 tahun
b. 12-17 tahun c. 5-11 tahun
d. 18-40 tahun
4. Joko mengalami masa pubertas pada usia 13 tahun, Ani pada usia 12 tahun, sedangkan
Reza pada usia 15 tahun. Berdasarkan hal tersebut dapat disimpulkan bahwa.....
a. masa pubertas muncul pada laki-laki c. awal masa pubertas sama
b.masa pubertas diawali ketika anak-anak d. awal masa pubertas tidak sama
5. Perhatikan ciri-ciri berikut!
(1) tumbuh jakun
(3) menstruasi
(2) suara semakin besar
(4) dada lebih berbidang
Ciri primer pubertas pada perempuan adalah
a. (1)
b. (2)
c. (3)
d. (4)
6. Salah satu cara menjaga kesehatan dan kebersihan organ reproduksi yaitu ......
a. memakai pembersih organ reproduksi dengan pH tinggi
b. mengganti celana dalam minimal dua kali sehari
c. menggunakan celana dalam yang
ketat
d. bersikap tidak peduli, sebab merupakan hal yang biasa saja
II. Isilah titik-titik di bawah ini dengan jawaban yang tepat !
1. Pada rentang waktu pubertas banyak terjadi perubahan fisik maupun .....
2. Hormon yang mulai diproduksi dan bekerja saat memasuki masa remaja disebut .
3. Kelenjar minyak yang berlebih selama masa pubertas menimbulkan
4. Mimpi basah pada laki-laki menandakan bahwa tubuhnya telah dapat menghasilkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.C

2.B

3.C

4.B

5.C

6.B

Penjelasan:

Maaf banget nih Kalo salah Ya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jhomarbx dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 28 Jul 21