1 Studi perbandingan pemerintahan dan studi perbandingan politik merupakan sebuah

Berikut ini adalah pertanyaan dari nanangsholaiman239 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1 Studi perbandingan pemerintahan dan studi perbandingan politik merupakan sebuah konsep yangberbeda, buktikan kebenaran dari pernyataan tersebut!
20
2 Kelompok pluralis menggambarkan ilustrasi bagaimana sebuah kebijakan publik dibuat, salah satu
pakarnya adalah Jones dan Frohock
a. Gambarkan model arus sistem politik tersebut!
b. Jelaskan maksud dari arus sistem tersebut!
c. Korelasikan model arus tersebut dengan pembuatan kebijakan di Indonesia!
25
3 Terdapat tiga tipelogi budaya politik yang dikemukakan oleh Almond dan Verba, yaitu budaya politik
parokial, subyek dan partisipan. Berdasarkan pernyataan tersebut,
a. Apa yang dimaksud budaya politik subyek?
b. Apakah Indonesia pada masa reformasi saat ini dapat digolongkan kedalam budaya politik
subjek? Berikan penjelasan saudara!
25
4 Jelaskan perbandingan sistem pemerintahan antara Negara Rusia dan Tiongkok, buat dalam
sebuah matrik perbandingan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Perbedaan studi perbandingan pemerintahan dengan studi perbandingan politik yaitu:

Perbandingan pemerintahan merupakan suatu studi yang mengkaji unsur-usur dari pemerintahan guna menemukan persamaan maupun perbedaan dari satu hingga banyak negara. Sedangkan perbandingan politik merupakan suatu studi yang dilakukan dengan menggunakan pendekatan empiris dalam ilmu politik.

2. Kelompok pluralis menggambarkan sebuah kebijakan.

a. Gambar model arus sistem politik oleh Jones dan Frohock (gambar terlampir)

b. Konsep model arus sistem politik lebih rinci yaitu mengenai beragam kemungkinan bentuk dari input, kebijakan, dan juga output dari kebijakan itu sendiri. Adapun konsepsi ini juga menerangkan bahwa output atau hasil merupakan hal yang berkaitan erat dengan hasil implementasi dari adanya kebijakan serta kegiatan yang dilakukan merupakan bagian dari konsekuensi kebijakan tersebut.

c. Adapun korelasi model arus dengan pembuatan kebijakan di Indonesia adalah sebagai berikut: Korelasi dari model arus sistem ini dapat kita lihat melalui ouput atau hasil implementasi dari kebijakan dan input, contohnya ketika ada masalah mengenai peningkatan Covid-19 di Indonesia, sehingga pemerintah mengeluarkan suatu kebijakan mengenai pemakaian masker, tes PCR,isoman, jaga jarak, dll. Sehingga  diperoleh hasil bahwa covid-19 telah mengalami penurunan.

3. Terdapat 3 tipologi budaya publik yang dikemukakan Almod dan Verba, diantaranya budaya politik parokial, subyek, dan partisipan.

a. Budaya politik subyek merupakan suatu budaya politik dimana masyarakat sudah relatif maju namun masih pasif.

b. Pada masa reformasi, Indonesia dikategorikan ke dalam budaya politik subjek karena pada saat itu sistem politik di Indonesia masih dikuasai secara penuh oleh pemerintah dan partai politik sedangkan masyarakat di Indonesia masih relatif pasif dan tidak memiliki pengetahuan yang luas akan politik.

4. Perbandingan sistem pemerintahan Negara Rusia dan Tiongkok:

Sistem pemerintahan Rusia:

  • Bentuk negara Rusia adalah federasi
  • Pemerintahan Rusia bersifat diktator karena memiliki satu partai
  • Kekuasaan negara berupa totaliter
  • Bentuk pemerintahan Rusia adalah republik

Sistem pemerintahan Tiongkok:

  • Bentuk negara Tiongkok adalah parlementer
  • Kepemimpinan paling tinggi dipegang oleh kongress rakyat nasional
  • Kekuasaan negara memakai sistem kekaisaran
  • Bentuk pemerintah Tiongkok adalah republik dan presidentil

Pembahasan:

Pemerintahan adalah organisasi yang memiliki wewenang untuk mengatur wilayah tertentu atau suatu negara. Sistem pemerintahan merupakan suatu metode yang dilakukan oleh pemerintah dalam hal mengatur segala sesuatu yang berada di wilayah kekuasaannya.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang sistem pemerintahan yomemimo.com/tugas/711455

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

1. Perbedaan studi perbandingan pemerintahan dengan studi perbandingan politik yaitu:Perbandingan pemerintahan merupakan suatu studi yang mengkaji unsur-usur dari pemerintahan guna menemukan persamaan maupun perbedaan dari satu hingga banyak negara. Sedangkan perbandingan politik merupakan suatu studi yang dilakukan dengan menggunakan pendekatan empiris dalam ilmu politik.2. Kelompok pluralis menggambarkan sebuah kebijakan.a. Gambar model arus sistem politik oleh Jones dan Frohock (gambar terlampir)b. Konsep model arus sistem politik lebih rinci yaitu mengenai beragam kemungkinan bentuk dari input, kebijakan, dan juga output dari kebijakan itu sendiri. Adapun konsepsi ini juga menerangkan bahwa output atau hasil merupakan hal yang berkaitan erat dengan hasil implementasi dari adanya kebijakan serta kegiatan yang dilakukan merupakan bagian dari konsekuensi kebijakan tersebut.c. Adapun korelasi model arus dengan pembuatan kebijakan di Indonesia adalah sebagai berikut: Korelasi dari model arus sistem ini dapat kita lihat melalui ouput atau hasil implementasi dari kebijakan dan input, contohnya ketika ada masalah mengenai peningkatan Covid-19 di Indonesia, sehingga pemerintah mengeluarkan suatu kebijakan mengenai pemakaian masker, tes PCR,isoman, jaga jarak, dll. Sehingga  diperoleh hasil bahwa covid-19 telah mengalami penurunan.3. Terdapat 3 tipologi budaya publik yang dikemukakan Almod dan Verba, diantaranya budaya politik parokial, subyek, dan partisipan.a. Budaya politik subyek merupakan suatu budaya politik dimana masyarakat sudah relatif maju namun masih pasif.b. Pada masa reformasi, Indonesia dikategorikan ke dalam budaya politik subjek karena pada saat itu sistem politik di Indonesia masih dikuasai secara penuh oleh pemerintah dan partai politik sedangkan masyarakat di Indonesia masih relatif pasif dan tidak memiliki pengetahuan yang luas akan politik.4. Perbandingan sistem pemerintahan Negara Rusia dan Tiongkok:Sistem pemerintahan Rusia:Bentuk negara Rusia adalah federasiPemerintahan Rusia bersifat diktator karena memiliki satu partaiKekuasaan negara berupa totaliterBentuk pemerintahan Rusia adalah republikSistem pemerintahan Tiongkok:Bentuk negara Tiongkok adalah parlementerKepemimpinan paling tinggi dipegang oleh kongress rakyat nasionalKekuasaan negara memakai sistem kekaisaranBentuk pemerintah Tiongkok adalah republik dan presidentilPembahasan:Pemerintahan adalah organisasi yang memiliki wewenang untuk mengatur wilayah tertentu atau suatu negara. Sistem pemerintahan merupakan suatu metode yang dilakukan oleh pemerintah dalam hal mengatur segala sesuatu yang berada di wilayah kekuasaannya.Pelajari lebih lanjutMateri tentang sistem pemerintahan brainly.co.id/tugas/711455#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh debyharfiani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Sep 22