1. pasar yang penjualnya hanya dua orang dan menguasai penawaran

Berikut ini adalah pertanyaan dari DzakiyahZahra pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. pasar yang penjualnya hanya dua orang dan menguasai penawaran suatu barang dan mengendalikan harga barang di sebut pasar...a. persaingan
b. monopoli
c. duopoli
d. oligopoli

2. pada tanggal 17 Agustus akan diadakan kegiatan lomba antar kelas. Guna meramaikan acara tersebut, maka seluruh siswa harus berpartisipasi. Hal tersebut cepat menyebar di kalangan siswa melalui broadcast. Hal tersebut merupakan dampak positif dari iptek adalah
a. memberikan berbagai kemudahan
b. mempermudah meluasnya berbagai informasi
c. bertambahnya pengetahuan
d. bertambahnya wawasan

3. berkembangnya lptek seperti saat ini makin mempermudah para pelaku usaha untuk memenuhi produksinya, yaitu dengan menggunakan alat alat yang canggih. perkembangnya lptek dalam kegiatan ekonomi yang di sebut...
a. produksi
b. distribusi
c. konsumsi
d. recycle

4. berikut yang bukan merupakan syarat pasar adalah...
a. terdapat penjual dan pembeli
b. ada barang dan jasa yang di perjual belikan
c. terjadi kesepakatan antara penjual dan pembeli
d. ada satu pedagang yang menguasai pasar

5. pasar yang menyediakan komoditi barang untuk rakyat seluruh dunia di sebut pasar...
a. internasional
b. nasional
c. regional
d. setempat

tolong di jawab ya kk pliss

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1.C.duopoli

2.d. bertambahnya wawasan

3.A.produksi

4.d. ada satu pedagang yg menguasai pasar

5. A.internasional

Penjelasan:

Maaf jika salah

Semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kristinanatalina03 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 12 May 21