tanah pasir memiliki tingkat kepadatannya rendah sehingga sulit menahan air

Berikut ini adalah pertanyaan dari mmasfur pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

tanah pasir memiliki tingkat kepadatannya rendah sehingga sulit menahan air Adapun tanah lempung mempunyai tingkat kepadatan yang tinggi sehingga air mudah bertahan dengan baik Hal tersebut dikarenakan kepadatan tanah berpengaruh terhadap tingkat porositas tanah menurut pendapatmu Benarkah pernyataan tersebut jelaskan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

hy para pejuang pendidikan

Karakteristik Tanah Pasir

Tanah pasir juga memiliki kesuburan yang rendah sehingga sedikit sekali tanaman yang dapat tumbuh di tanah pasir. ... Tanah pasir memiliki tekstur yang kasar. Terdapat ruang pori-pori yang besar diantara butiran-butirannya sehingga kondisi tanah ini menjadi struktur yang lepas dan gembur

namun ketahanan tanah ini dlama menahan air tergantung penyusun nya tanah pasir kadang terbentuk dari batu batuan atau kerikir jadi ketahanan tanah pasir dLam menahan air tegantung zat penyusun nya

Jenis tanah lempung yang terjadi karena hasil pelapukan batuan feldspatik yang berpindah jauh dari batuan induknya karena tenaga eksogen. Karakteristiknya adalah tidak murni, cenderung berbutir halus, plastis, berwarna abu-abu, coklat, merah, kuning, daya susut yang tinggi, titik lebur yang rendah, tahan api.

tanah ini menggunakan sifatnya (caly barrier)yang dapat menghalangi luapan air jadi ( jelas tanah ini dapat menahan air)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kaptenmu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Jun 21