Empedu tidak memiliki enzim pencernaan, tetapi empedu sangat diperlukan dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari haznafaiza pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Empedu tidak memiliki enzim pencernaan, tetapi empedu sangat diperlukan dalam sistem pencernaan. Hal ini dikarenakan...A. Membuang limbah hasil perombakan hemoglobin di hati
B. Menghasilkan pewarna feses
C. Mengandung ion bikarbonat yang bisa menetralkan pH di lambung
D. Mengandung garam pengemulsi lemak
E. Mengandung zat yang berguna untuk mikroorganisme di usus besar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. mengandung garam pengemulsi lemak

Penjelasan:

karena selain berfungsi untuk pengeluaran zat sisa metabolisme, baik berupa zat cair maupun gas, empedu juga berfungsi untuk membantu penyerapan lemak ke dalam tubuh.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh laurakusumaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 31 May 21