Apakah orang yang menderita amnesia akan selamanya tidak mengingat apapun

Berikut ini adalah pertanyaan dari ptrjesika060 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apakah orang yang menderita amnesia akan selamanya tidak mengingat apapun di masa lalunya? jelaskan! ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

tidak juga

Penjelasan:

beberapa orang yang amnesia tidak kehilangan seluruh ingatannya walaupun masalalunya akan terlihat buram dan samar samar

dan ada beberapa terapi untuk sedikit demi sedikit memulihkan ingatannya

itupun tergantung dari seberapa besar kerusakan syaraf di otaknya kalau semua syarafnya rusak juga sangat tidak mungkin karena otak kita memiliki -+100.0000 milyar syaraf

jadi jangan mudah tertipu sinetron kejedok pintu langsung amnesia padahal syaraf yang rusak mungkin tidak sampai 1000

saya penah membaca tentang amnesia di salah satu buku milik saya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh misslemot08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 27 Jun 21