1.Ovarium adalah tempat terjadinya....A.Perkembangan janinB.Pematangan sel telurC.Luruhnya darah menstruasiD.Proses pembuahan2.Organ

Berikut ini adalah pertanyaan dari Randomo pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1.Ovarium adalah tempat terjadinya....A.Perkembangan janin
B.Pematangan sel telur
C.Luruhnya darah menstruasi
D.Proses pembuahan

2.Organ reproduksi pada pria yang berfungsi menghubungkan epididimis dengan uretra adalah....
A.Testis
B.Kelenjar prostat
C.Vas deferens
D.Ureter

3.Berikut adalah penyakit reproduksi yang dapat mengakibatkan menurunnya sistem kekebalan tubuh seseorang....
A.Herpes
B.AIDS
C.Gonorea
D.Sifilis

4.Yang merupakan perkembangbiakan vegetatif alami adalah....
A.Mencangkok
B.Setek
C.Umbi lapis
D.Mengenten

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. b. pematangan sel telur

2. c. vas deferens

3. b.aids

4. c. umbi lapis

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh riyana254 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 15 Oct 22