1. Mengidentifikasi 12 shio hewan berdasarkan kelompok hewan (kelasnya) dalam

Berikut ini adalah pertanyaan dari jeeyyenaffey pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Mengidentifikasi 12 shio hewan berdasarkan kelompok hewan (kelasnya) dalam klasifikasi makhluk hidupa. Hewan mamalia : .....
b. Hewan aves :
c. Hewan reptil :
d. Hewan amfibi :
e. Hewan pisces :

pliss gais yang bener ya yang ngasal lapor yang bener dapet plus like sama mahkota!​ ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

a. Hewan mamalia : sapi, kambing, kerbau, platypus, lumba lumba, beruang, harimau, macan, rusa, tupai, landak, kanguru, kelelawar.

b. Hewan aves : burung kutilang, burung kenari, ayam jago, ayam betina, bebek, bangau, burung camar, burung gagak, angsa, flaminggo, burung pipit, burung kakak tua.

c. Hewan reptil : aligator, buaya, cicak, kadal, iguana, kura kura, bunglon, tokek, gekkota, djnosaurus, kadal gurun, Scincidae

d. Hewan amfibi : katak, Salamander, sesilia, Labyrinthodontia, Torrent salamander

e. Hewan pisces : ikan arwana, ikan gurami, ikan lele, aligator, ikan cupang, ikan nila, ikan koi, ikan belut, ikan piranha, ikan salmon.

•KLASIFIMASI MAKHLUK HIDUP•

makhluk hidup diklasifikasikan atau dikelompokkan berdasarkan jenisnya yang sama, dengan tujuan agar lebih mudah di pelajari dan memahaminya.

pada dasarnya klasifikasi hewan dibagi menjadi dua yaitu invertebrata dan vertebrata.

hewan invertebrata itu sendiri merupakan hewan yang tidak memiliki tulang belakang, seperti cacing

hewan vertebrata dibagi lagi menjadi lima kelompok yaitu hewan mamalia atau hewan menyusui, hewan aves atau unggas, hewan reptil, hewan amfibi, dan hewan Pisces.

hewan menyusui adalah hewan yang menyusui anaknya juga dalam berkembang biak secara vivipar atau melahirkan.

hewan aves atau unggas adalah kelompok hewan berdarah dingin yang memiliki dua kaki, seluruh tubuhnya di tutupi bulu dan memiliki paruh.

Reptil adalah kelompok hewan vertebrata berdarah dingin dan memiliki sisik yang menutupi tubuhnya. Reptilia adalah tetrapoda dan menelurkan telur yang embrionya diselubungi oleh membran amniotik.

hewan amfibi adalah hewan yang dapat hidup di darat maupun di perairan. hewan ini bernapas dengan insang maupun paru-paru.

Pisces (Ikan) merupakan salah satu jenis hewan vertebrata yang bersifat poikilotermis (berdarah dingin), memiliki ciri khas pada tulang belakang, insang (operculum) dan siripnya serta bergantung pada air tempatnya tinggal sebagai medium kehidupannya

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anandarizqii10 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 11 May 21