Berikut ini adalah pertanyaan dari syahputrafajar476 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Mencangkok dpt dilakukan pada tumbuhan berkayu dan bercabang-cabang. cangkok merupakan salah satu jenis perkembang biakan secara vegetatif buatan
cara mencangkok:
1. pilih batang yg akan dicangkok. jgn terlalu tua, dan jgn terlalu muda.
2.kupas kulit batang yg sdh dipilih.
3.tempelkan media tanam (misalnya tanah) pd btg yg sdh dikupas, kemudian bungkus dg plastik yg sdh dilubangi/sabut kelapa, ikat kedua ujungnya dengan erat.
4. tunggu sampai akar mulai terlihat pd batang yg dicangkok. setelah akar muncul potong batang yg sdh dicangkok, lepaskan plastik pembungkusnya, lalu tanam di tanah.
# semoga membantu :)
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kesyanabile08 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 27 Jul 21