Berikut ini adalah pertanyaan dari yehezkiel8075 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
2. Jelaskan tentang pewarisan sifat atau hereditas!
3. Apa yang dimaksud dengan kromosom?
4. Tuliskan fungsi kromosom tubuh!
5. Tuliskan fungsi kromosom k3lamin (gonosom)!
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Homozigot merupakan salah satu keadaan genotipe. Individu homozigot memiliki kromosom dengan alel yang sama pada setiap lokus gen-gennya. Lokus dengan genotipe homozigot memiliki alel yang sama.
2.Pewarisan sifat atau hereditas merupakan penurunan sifat dari induk (orang tua) kepada keturunannya (anak). Ilmu yang mempelajari tentang pewarisan sifat ini disebut genetika. ... Kromosom merupakan benang-benang halus yang berfungsi sebagai faktor pembawa sifat keturunan.
3. Kromosom adalah sebuah molekul DNA panjang yang mengandung sebagian atau seluruh materi genetik suatu organisme. Sebagian besar kromosom pada eukariota memiliki protein pengemas yang disebut histon yang, dibantu oleh protein pendamping, mengikat dan memadatkan molekul DNA untuk menjaga integritasnya
4. Fungsi kromosom manusia yang utama adalah untuk memastikan bahwa DNA tetap berada di tempatnya saat terjadi pembelahan sel, sehingga bisa tebagi rata antarsel. Kromosom juga berperan dalam memastikan proses duplikasi DNA terjadi dengan tepat.
5. Autosom terletak pada sel tubuh dan berpasangan sehingga disebut kromosom diploid (ditulis dengan 2n). Kromosom kelamin (gonosom) berfungsi untuk menentukan jenis kelamin suatu organisme.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh jennaikayulianti dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 03 Jun 21